Rss

Minggu, 20 Oktober 2013

Tips Penting Jelajahi Gua Dengan Baik


Gua, siapa sih yang tak mengenal dengan beberapa gua yang indah di dunia. Entah itu ada didalam negeri maupun luar negeri, tahukah kalian sebenarnya ada tips yang tepat unntuk menjelajah gua agar berjalan dengan lancar dan aman.

Tips ini berguna untuk setiap gua yang kita jelajahi entah itu anda membeli tiket ke Bandung dan menelusuri salah satu guanya atau anda pergi ke luar negeri. Seorang Presiden Hikespi (Himpunan Kegiatan Speleologi Indonesia) bernama Cahyo Alkantana membagikan kita info yang sangat menarik tentang tips penting dalam menjelajahi gua dengan baik:


1. Sehat

Menurut Cahyo, jika ingin berwisata ke gua haruslah sehat. Sehat dalam kriteria Cahyo adalah bisa berjalan dengan cepat, apabila sudah bisa melakukan hal itu maka anda sudah termasuk seht dan bisa menjelajahi gua-gua.

2. Pakaian yang Sesuai

Anda haruslah mengenakan pakaian yang sesuai jika ingin berpergian kemana-mana untuk tidak merepotkan pastinya. Seperti saat ke gua, gunakanlah sandal yagn tidak licin serta pakaian yang tertutup.

3. Siap Mental

Cahyo mengatakan jika kesiapan mental sangat dibutuhkan untuk menyusuri gua karena di dalam minim cahaya dan juga udara. Jangan lngsung kaget jika melihat dunia yang ada di dalam gua.

4. Respek

Gua memiliki suasana yang berbeda dengan permukaan tanah karena itu adalah ekosistem di bawah tanah. Bahkan kita tak bisa menemui apapun yang ada di dalam gua dan sering menemukan apapun hanya di dalam gua, jadi cobalah untuk respek terhadap alam.

5. Tenang

Janganlah sekali-kali anda mencoba untuk bersuara keras jika di dalam gua, ingat kita tidak sendirian dan ada beberapa hewan yang mendiami tempat itu misalnya saja ada kelelawar.

0 komentar:

Posting Komentar