Rss

Minggu, 28 April 2013

Manfaat Menggunakan Online Reputation Management




Online Reputation Management merupakan sebuah jasa yang diberikan untuk membantu anda dalam mengembangkan bisnis dan juga penjualan baik itu dalam sebuah barang maupun jasa melalui strategi pencitraan lewan berbagai Commercial Media Online dan Social Media Online sehingga reputasi bisnis itu sendiri akan meningkat dan berakibat tingkat kepercayaan konsumen membaik dan penjualan barang atau jasa tersebut akan naik.

Dengan begitu maka manfaat dalam menggunakan jasa Online Reputation Management adalah:


  • Mampu mengelola berbagai sistem pencarian publik kepada sebuah brand maupun keyword di search engine.
  • Membuat citra bisnis itu baik di mata publik online
  • Bisa mengembalikkan nama dan juga citra yang baik dimata publik apabila sudah turun.
  • Mampu mempromosikan dan optimalisasi konten positif di seluruh media online
  • Semua konten yang berbau negatif bisa menghilang atau tertekan.

0 komentar:

Posting Komentar