Rss

Kamis, 29 November 2012

Apa Sih Masalah Utama SEO?

SEO merupakan singkatan dari Search Engine Optimization yang artinya merupakan teknik pengoptimalan website atau blog dalam sebuah mesin pencari di google.

Untuk 5 tahun terakhir SEO sangat digemari oleh kalangan online, termasuk blogger dan juga pebisnis online. Bagaimana tidak SEO merupakan salah satu bentuk promosi yang begitu jitu, dengan mengoptimalkan blog atau website maka bisa menjadikan muncul di rangking pertama google.

Tujuan SEO sebenarnya hanya satu yaitu memunculkan blog atau website yang sudah dioptimasinya mencapai rangking pertama di google, meskipun itu tujuannya.

SEO dianggap merupakan spam terbesar di google karena para pemula SEO salah menggunakan teknik pengoptimalan jitu ini, dan SEO pun kalah dengan google adwords.

Lantas apakah SEO masih bisa digunakan untuk mempromosikan bisnis online, ya SEO memang sangat jitu dan baik dalam segi pemasaran. Namun apabila salah diartikan maka SEO bisa kalah saing dengan metode promosi bisnis yang lainnya lagi.

Dalam SEO juga ada cara untuk mempercepat website atau blog mencapai rangking pertama google tentunya cara tersebut tidak semudah yang anda bayangkan karena harus mengerti terlebih dahulu tentang SEO.

0 komentar:

Posting Komentar